Tag: Pelestarian Budaya
SINGARAJA, NusaBali - Sebanyak 18 SD di 9 kecamatan wilayah Buleleng menjadi sasaran program museum masuk sekolah yang digalang Unit Pelaksana Teknis (UPT) Gedong Kirtya, Dinas Kebudayaan Buleleng. Siswa di 18 sekolah itu dikenalkan tentang keberadaan museum di Buleleng.
MANGUPURA, NusaBali - Festival Seni Budaya (FSB) Desa Adat Kuta XII Tahun 2024 menjadi langkah strategis yang diambil oleh Kuta dalam menghadapi gempuran budaya asing yang semakin menguat. Terkenal dengan pantainya yang memukau, Kuta kini juga mengupayakan pelestarian tradisi Bali melalui gelaran festival seni dan budaya yang digelar secara rutin.
Desa Adat Denpasar akan mencetuskan awig-awig atau pararem yang akan mengatur proses pembuatan hingga pengarakan ogoh-ogoh
DENPASAR, NusaBali - Pemaknaan tentang kesucian diri manusia dan alam semesta begitu luas dibahas dalam karya sastra Lontar Dharma Kauripan. Sastra kuno ini secara tidak langsung mengajak untuk menjaga alam sebagai sumber bebantenan.
DENPASAR, NusaBali - Pertunjukan Wayang Cenk Blonk yang bertajuk ‘Sesolahan’ (Panggung Apresiasi Seni Sastra) serangkaian dengan Bulan Bahasa Bali (BBB) VI 2024 menjadi sajian favorit para pengunjung Art Center, Denpasar. Wayang inovatif itu tampil di Kalangan Madya Mandala, Taman Budaya Provinsi Bali (Art Center), Denpasar, Sabtu (10/2) malam.
Peserta yang hadir sangat kritis. Hal itu bisa dilihat dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan kepada narasumber. Ada yang menanyakan tokoh Rahwana yang digambarkan dalam bentuk buldoser. Itu yang diadaptasi dari tradisi ke seni modern.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar terus mengupayakan pelestarian bahasa Bali sebagai bahasa ibu di antaranya melalui pelaksanaan Bulan Bahasa Bali yang digelar dengan berbagai lomba pada 2 – 9 Februari 2024
BANGLI, NusaBali - Hari kedua Bulan Bahasa Bali VI 2024 Provinsi Bali salah satunya diisi dengan kegiatan konservasi lontar.
DENPASAR, NusaBali - Pembukaan Bulan Bahasa Bali (BBB) VI Tahun 2024 Provinsi Bali ditandai dengan agenda Sesolahan (Seni Pertunjukan) Sandya Gita Smaradahana di Gedung Ksirarnawa, Taman Budaya Provinsi Bali, Kamis (1/2). Garapan seni ini disajikan oleh Kokar Bali (SMKN 3 Sukawati).
Kesenian yang dibawakan bermacam-macam sesuai yang dimiliki banjar/desa terkait, ada yang pentaskan kesenian janger, bondres, drama gong, jogged, dan lainnya
Tim kreatif Dinas Kebudayaan akan turun secara terjadwal melakukan pengambilan gambar adat dan budaya di desa adat se Kabupaten Buleleng
SINGARAJA, NusaBali - Dinas Kebudayaan Kabupaten Buleleng menggelar ekshibisi permainan tradisional mejaran-jaranan, Kamis (9/11) di Wantilan Pura Dalem, Lingkungan Banyuning Timur, Kelurahan Banyuning, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, Kamis (9/11). Kegiatan ini digelar sebagai upaya melestarikan permainan tradisional.
Karya terpilih nantinya akan dinyanyikan oleh para Duta Bahasa dan akan dibuatkan video musik tersendiri.
DENPASAR, NusaBali - Festival Legong Keraton Lasem VIII se-Bali yang merupakan kolaborasi Pemerintah Kota Denpasar dan Puri Agung Denpasar dibuka Sekda Kota Denpasar, Ida Bagus Alit Wiradana di Jaba Pura Agung Jagatnatha Denpasar, Sabtu (4/11).
MANGUPURA, NusaBali - Serangkaian memperingati Hari Wayang Nasional, Genta Nusantara III; Festival Toleransi Indonesia mempersembahkan perhelatan Karnaval Wayang di Puspem Badung, Jumat (3/11).
MANGUPURA, NusaBali - Ratusan siswa SMP antusias mengikuti Festival Egrang di lapangan Puspem Badung, Jumat (3/11).
DENPASAR, NusaBali - Siswa-siswi SLB Negeri 1 Denpasar membuat suasana Lapangan Puputan Margarana, Niti Mandala, Denpasar, menjadi berbeda pada Jumat (27/10) pagi. Ratusan siswa difabel didampingi orang tua dan guru, melakukan parade budaya Nusantara mengelilingi lapangan di sekitar Monumen Perjuangan Rakyat Bali.
MANGUPURA, NusaBali - Ratusan siswa Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dengan berpakaian adat Bali memadati areal lapangan upacara di Puspem Badung, Sabtu (21/10).
Lontar Pemunah Bebai dan guna-guna ini milik seorang warga I Putu Adi Wibawa, lontar tersebut merupakan warisan karena leluhur mereka ada yang menjadi balian
Masyarakat dapat belajar cara menulis aksara Bali, termasuk seperti apa bunyi aksara tersebut dan seperti apa pasang pagehnya.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)